Wakil Bupati Takalar Hadiri Apel Gelar Pasukan Satpol PP Tingkat Prov. Sulsel

  • Whatsapp

Kehadiran para pimpinan daerah ini menjadi simbol kuatnya komitmen bersama dalam memperkuat peran dan fungsi Satpol PP di wilayah masing-masing,

Apel dipimpin oleh Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaeman, dalam sambutannya ia mengatakan bahwa ketentraman dan ketertiban umum merupakan fondasi utama dalam mewujudkan stabilitas daerah dan mendukung pembangunan dan pentingnya peningkatan kesiapsiagaan Satpol PP.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *