UNAIR Bangga: Tim Mahasiswa FKG Raih Peringkat 3 di Kompetisi Prestisius Asia Tenggara

  • Whatsapp

“Kami juga berusaha memberikan periksa gigi gratis bagi yang membutuhkan & membimbing mereka dalam merawat gigi ” tambah Hadfi Chairully sebagai kepala bidang Community Healthcare Service

“Salah satu hal unik dari project ini adalah adanya media edukasi poster Augmented Reality” tandas Ria Chusnita di bidang Technology

Bacaan Lainnya

Sementara itu, Wakil Dekan III Bidang Research, Innovation, Community Development FKG Unair drg Dini Setyowati MPH PhD mengatakan, raihan prestasi ini sangat membanggakan sekali dan tetap terus menjaga tradisi juara.

Menurut drg Dini, tren penyakit gigi dan mulut saat ini tidak pernah berada di bawah 70 persen. sedangkan tema yang di bawakan oleh para koas atau dokter muda ini sangat mengedukasi dan membuat mereka sadar, tahu, mau, dan mampu untuk menjaga kesehatannya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *