“Terimakasih banyak atas bantuannya dari pak Bhabin, pal Babinsa dan rekan – rekan dari warga Karang Taruna, atas bantuannya,” ungkap Mubesir.
Ia masih bersyukur karena kejadian itu tidak sampai memakan korban jiwa.
“Hanya mengalami kerugian material sekitar Rp20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah) akibat robohnya bangunan dapur dan kandang sapi saya,” kata Mubesir.