BOJONEGORO – DN | Suasana ceria mewarnai halaman SDN 1 Mori, Kecamatan Trucuk, Minggu (24/11/2024). Forum Pimpinan Kecamatan (Forpimcam) Trucuk bersama perangkat desa, staf kecamatan, serta masyarakat setempat menggelar senam pagi bertajuk Bojonegoro Bahagia Membanggakan.
Post Views: 43,355