Satgas Pangan Polres Ngawi Lakukan Pengawasan Bapokting di Supermarket

  • Whatsapp

Hasil pengecekan di ritel modern tersebut menunjukkan harga beras medium berbagai merek dijual seharga Rp. 13.500 per kilogram, minyak goreng premium Rp. 21.100, dan gula kristal putih Rp. 17.000 per kilogram. Selain itu, petugas juga melakukan pemeriksaan masa kedaluwarsa produk dan tidak menemukan makanan yang sudah expired.

Kapolres Ngawi AKBP Charles Pandapotan Tampubolon, S.I.K., S.H., M.H., menegaskan bahwa pengawasan di ritel modern sama pentingnya dengan pasar tradisional.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *