Propam Polres Kediri Tegaskan Disiplin: Tindakan Tegas bagi Personel yang Melanggar

  • Whatsapp

KEDIRI | DN – Propam Polres Kediri menyampaikan kepada personel Polres Kediri dan Polsek jajaran memastikan menindak tegas jika kedapatan melanggar.

Kasi Propam Polres Kediri AKP Sukiman menuturkan sesuai arahan pimpinan, pihaknya memastikan menindak tegas kepada personel yang melanggar.

Bacaan Lainnya

“Tentunya kita tindak tegas sesuai aturan yang berlaku jika ada personel yang melakukan pelanggaran-pelanggaran,” jelas AKP Sukiman, pada Selasa (15/4/2025).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *