Polda Jatim Pastikan Jalur Ngawi Aman Saat Libur Nataru 

  • Whatsapp

NGAWI (DN) – Memastikan kesiapan pelaksanaan Operasi Lilin Semeru 2023, Karoops Polda Jatim, Kombes Pol Puji Santoso, S.H., Dirlantas Polda Jatim, Kombes Pol Komarudin, S.I.K., M.M., Dirpolair Polda Jatim, Kombespol Arman Asmara S, dan Kabiddokkes Polda Jatim Kombespol dr. Erwin Zainul Hakim, M.A.R.S, serta Dansat Brimob Kombespol Suryo Sudarmadi, S.I.K meninjau pos rest Area 575A tol Ngawi dan Pos Pengamanan Terpadu Alun-alun Ngawi.

 

Bacaan Lainnya

“Pengecekan posko bertujuan untuk memastikan kesiapan personel, sarana dan prasarana serta kesiapan administrasi selama operasi lilin Semeru 2023,” tutur Kombes Pol Puji yang didampingi Kapolres Ngawi AKBP Argowiyono, S.H., S.I.K, Jumat (22/12).

 

Karoops Polda Jatim ini juga menyampaikan, Operasi lilin Semeru 2023 merupakan operasi kemanusiaan untuk memastikan masyarakat terlayani dengan baik dengan mengutamakan senyum, sapa dan salam.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *