PLN Icon Plus Hadirkan Kebijakan Khusus, Tagihan ICONNET Dipangkas di Wilayah Terdampak

  • Whatsapp

Direktur Niaga dan Pemasaran PLN Icon Plus, Joice Lanny Wantania, menambahkan bahwa kebijakan ini lahir dari empati terhadap pelanggan setia ICONNET yang terdampak langsung bencana. “Kami turut berempati atas kondisi yang dialami pelanggan. Semoga diskon 75 persen ini dapat membantu dan meringankan beban dalam masa pemulihan,” katanya.

Selain memberikan keringanan tagihan, PLN Icon Plus juga memprioritaskan percepatan pemulihan jaringan di wilayah terdampak. Perusahaan berkomitmen menjaga kualitas layanan agar konektivitas tetap optimal, sehingga masyarakat dapat kembali beraktivitas dengan lancar.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *