Paus Fransiskus Dibawa ke Rumah Sakit untuk Perawatan Bronkitis

  • Whatsapp
Petugas polisi berdiri di samping mobil di luar rumah sakit Gemelli tempat Paus Fransiskus melanjutkan perawatan bronkitisnya di Roma, 14 Februari 2025.

Vatikan mengatakan bahwa Paus Fransiskus dilarikan ke rumah sakit, Jumat (14/2) pagi untuk menjalani tes dan melanjutkan perawatan bronkitis yang dideritanya.

“Pagi ini, di akhir audiensinya, Paus Fransiskus dirawat di Policlinico Agostino Gemelli untuk menjalani beberapa tes diagnostik yang diperlukan dan melanjutkan perawatan bronkitisnya, yang masih berlangsung, di lingkungan rumah sakit,” katanya dalam sebuah pernyataan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *