Minta Salinan APBDes Tak Direspon Seorang Warga Layangkan Surat Ke Kades Margoagung

  • Whatsapp
Minta Salinan APBDes Tak Direspon Seorang Warga Layangkan Surat Ke Kades Margoagung

BOJONEGORO ( DN ) – Seorang warna nekat melayangkan surat ke pemerintah desa Marggoagung Kecamatan Sumberrejo Bojonegoro Jawa Timur, diduga tak di hiraukan saat dirinya minta salinan APBDes desa setempat.

Peristiwa tersebut bermula ketika Mastur warga setempat pada senin 1 April 2024, mendatangi kantor desa dengan tujuan untuk meminta salinan APBDes tahun 2015 – 2023.

Bacaan Lainnya

Saat di kantor desa Mastur (47) sempat ditemui Sasminto kepala desa, namun tak berapa lama kades pergi, sebelum pergi kades mengatakan jika kades akan memberikan salinan APBDes.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *