Kodim Pemalang Gelar Do’a Syukur Peringati Hari Pahlawan Tahun 2025

  • Whatsapp

PEMALANG – DN | Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, Kodim 0711/Pemalang menggelar kegiatan Do’a Syukur yang dilaksanakan seusai pelaksanaan Sholat Jumat berjamaah di Masjid Al-Ikhlas Kodim 0711/Pemalang, Jumat (7/11/2025).

Kegiatan tersebut mengusung tema “Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan” dan dipimpin oleh Ustadz PNS Wasrun, serta berlangsung dengan khidmat dan penuh rasa syukur.

Bacaan Lainnya
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Kegiatan tersebut diikuti antara lain Para Perwira Staf dan Danramil jajaran Kodim 0711/Pemalang, Seluruh personel Kodim 0711/Pemalang, baik militer maupun PNS.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *