Kepala Sekolah SMPN 2 Widang Diduga Melakukan Kekerasan Psikologis terhadap Siswa di Lapangan Upacara karena Tidak Naik Kelas

  • Whatsapp

“Saya minta tolong, kesalahan saya apa? Nilai saya bagus semua kenapa saya tidak naik kelas, padahal sikap saya di sekolah juga baik dan ada lomba kejuaraanpun aku selalu ikut tim olahraga ,” keluh AV dengan mata berkaca-kaca.

Hingga saat ini, pihak sekolah masih bungkam terkait masalah tidak naik kelasnya AV pihak sekolah yang diminta klarifikasi terlihat menghindar dan lari dari wartawan.

Bacaan Lainnya

Kasus ini menjadi sorotan publik dan mengundang berbagai pertanyaan. Apakah benar AV menjadi korban, ataukah ada alasan lain yang belum terungkap?.

Publik berharap agar pihak terkait segera menyelesaikan permasalahan ini dengan baik adil dan transparan serta jika kepala sekolah terbukti berucap, harapan wali murid warga pribumi Widang berharap untuk memberhentikan kepsek tersebut.

Prestasi dan masa depan siswa tidak boleh dikorbankan karena alasan yang tidak jelas. Hingga berita ini terbit pihak sekolah masih belum dapat dihubungi untuk memberikan keterangan. [Tim Media]

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *