Kapolres Kediri Kota Bersama Forkopimda Resmikan Palang Pintu Kereta api

  • Whatsapp

Kapolres Kediri Kota juga menekankan pentingnya peran aktif masyarakat dalam menjaga palang pintu Kereta Api ini agar selalu terawat dengan baik, iya juga mengajak seluruh warga kel Manisrenggo menjadikan palang Rel tersebut sebagai simbol kesadaran beralalu lintas saat melintasi perlintasan Rel Kereta api.

Kapolres mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam pembangunan Pos jaga dan palang pintu kereta api ini, ucap AKBP Teddy.

Bacaan Lainnya

“Tahun 2023 ini Alhmdulillah sudah terpasang semua sebanyak 13 palang pintu perlintasan rel kereta api di kota Kediri”, terang Kapolres

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *