“Keluarganya bingung dan terbatas secara biaya untuk membawa ke rumah sakit,” ujar AKBP Rovan dalam keterangan resmi, Jumat (16/5/25).
Tanpa pikir panjang, AKBP Rovan langsung menginstruksikan tim untuk segera mengirimkan ambulans dan membawa Mahesa ke RSUD Ibnu Sina.
Post Views: 43,026