Menanggapi kondisi darurat tersebut, Kepala Desa Gunungrejo Gutomo bersama perangkat desa, Babinsa Serda Nur Hadi, serta Bhabinkamtibmas Aiptu Anton Nur Edi bergerak cepat. Mereka memimpin kerja bakti gotong royong bersama masyarakat untuk memperbaiki tanggul yang jebol.
![]() |
![]() |
“Alhamdulillah, berkat kebersamaan warga dan dukungan aparat, perbaikan darurat bisa segera dilakukan,” ujar Kades Gutomo di sela kegiatan.









