Intip Kegiatan Dandim Takalar di Luar Dinas — Di Balik Seragam Loreng, Tersimpan Nada: Kisah Letkol Inf. Faisal Amin, S.Ip

  • Whatsapp

Intip Kegiatan Dandim Takalar di Luar DinasTAKALAR – DN | Di balik sosok tegas seorang perwira, tersimpan sisi lembut yang penuh warna. Begitu pula Komandan Kodim 1426/Takalar, Letkol Inf. Faisal Amin, S.Ip, yang ternyata memiliki kecintaan mendalam terhadap dunia musik.

Ya, siapa sangka, di masa mudanya beliau adalah seorang anak band.
Letkol Faisal dikenal pandai memainkan gitar, drum, dan juga piawai sebagai vokalis. Ia tumbuh bersama irama, berjiwa dinamis, dan hingga kini tetap memelihara kecintaannya pada seni di sela-sela kesibukan dinasnya.

Bacaan Lainnya
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

“Di sela-sela kesibukan, saya selalu sempatkan diri untuk mengasah kemampuan bermusik. Biar tidak lupa dan tetap hidup suasananya,” ungkap Letkol Faisal dengan senyum yang menenangkan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *