Indahnya Berbagi, Yonarmed 12 Kostrad Gelar Kegiatan Jum’at Berkah

  • Whatsapp

Kegiatan Jum’at Berkah ini merupakan wujud nyata kepedulian Yonarmed 12 Kostrad terhadap warga sekitar markas, sekaligus sebagai bentuk syukur dan berbagi kebaikan. Puluhan personel Yonarmed 12 Kostrad turun langsung ke lapangan, membagikan paket makan siang kepada para pengendara motor, pejalan kaki, hingga warga sekitar yang sedang beraktivitas di sekitar lokasi kegiatan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *