Harjasda ke-167, Forkopimda Sidoarjo Bersatu Hormati Jejak Pemimpin Masa Lalu

  • Whatsapp

Usai apel, rombongan melaksanakan tabur bunga di makam Bupati Sidoarjo ke-10, R. Suriadi Kertosuprojo, yang memimpin daerah pada periode 1950–1958. Doa bersama dipanjatkan untuk mengenang jasa beliau dalam membangun fondasi pemerintahan pasca kemerdekaan.

Selanjutnya, rombongan dibagi menjadi beberapa tim untuk menziarahi makam mantan bupati dan wakil bupati lainnya yang tersebar di berbagai lokasi, baik di wilayah Sidoarjo maupun luar daerah. Setiap tim membawa karangan bunga sebagai simbol penghormatan atas pengabdian para tokoh tersebut.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *