Dragon Boat Carnival 2025 Hadirkan Perpaduan Olahraga Bahari dan Wisata Budaya di Mojokerto

  • Whatsapp

Menurut Arisandi, pemilihan TBM sebagai lokasi kegiatan memiliki makna strategis. Kawasan tersebut tidak hanya berfungsi sebagai ruang publik tematik, tetapi juga menjadi simbol sejarah kejayaan Majapahit yang kini dikembangkan sebagai destinasi wisata air.

“TBM bukan sekadar arena olahraga bahari, tetapi juga ruang edukasi sejarah dan rekreasi yang dapat dinikmati masyarakat,” ujarnya.

Bacaan Lainnya
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Pemerintah Kota Mojokerto menempatkan Dragon Boat Carnival sebagai bagian dari upaya memperkuat sport tourism. Melalui kegiatan ini, olahraga dayung diharapkan mampu menjadi sarana promosi wisata sekaligus mendorong aktivitas ekonomi masyarakat sekitar.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *