“Kendati ada pembatasan pembelian, minat masyarakat untuk membeli cukup besar. Dalam hitungan waktu satu jam sejak dibuka, sejumlah komoditi sudah ludes terjual,” ungkapnya.
Rencananya, Gerakan Pangan Murah sebagai upaya stabilkan sejumlah harga komoditi akan terus dilaksanakan sebagai upaya meningkatkan daya beli masyarakat dalam pemenuhan barang kebutuhan pokok. [Don]







