Disdukcapil Tuban Dan Pwri Tuban Jalin Kerja Sama Pelayanan Administrasi Kependudukan Bagi Wredatama

  • Whatsapp

Selanjutnya, Sekda Budi Wiyana menambahkan, PWRI merupakan lembaga kemasyarakatan yang cukup besar, keanggotaan tersebar di tingkat Kabupaten dan kecamatan, untuk itu diharapkan sinergi ini tidak terbatas di bidang layanan Adminduk, tetapi juga dapat terjalin sinergi dan komunikasi  dengan Organisasi Perangkat Daerah terkait lainya untuk memberikan kontribusi dan peran serta   memajukan kehidupan sosial kemasyarakatan di Kabupaten Tuban.

“Yang terpenting peran serta tersebut bersifat enjoy, bernuansa  menggembirakan dan bukan menjadi suatu beban bagi anggota PWRI,”  ujar Budi Wiyana.

Bacaan Lainnya

Disdukcapil Tuban Dan Pwri Tuban Jalin Kerja Sama Pelayanan Administrasi Kependudukan Bagi Wredatama 2Sementara itu, Kepala Disdukcapil Tuban, Drs. Rohman Ubaid menjelaskan bahwa inovasi ini bertujuan untuk memberikan kemudahan keluarga wredatama dalam mengakses layanan administrasi kependudukan. Melalui kerja sama ini, PWRI dapat membantu dalam pengajuan permohonan Dokumen kependudukan dan memperbarui data kependudukan dalam Kartu Keluarga (KK) atau Kartu Tanda Penduduk (KTP) mereka beserta keluarga wredatama.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *