Dinas Pendidikan Kabupaten Takalar Apresiasi Kehadiran Mahasiswa Program Kampus Mengajar

  • Whatsapp
Darwis, S.Pd, M.M : Kepala Dinas Pendidikan Kab. Takalar

Selain itu, semoga penugasan mahasiswa Kampus secara nyata mampu memberikan dampak dalam proses belajar di sekolah sasaran pada aspek literasi dan numerasi serta implementasi berbagai program-program pembelajaran yang diluncurkan oleh Kemendikbudristek.

“Dengan hadirnya mahasiswa yang membantu implementasi Kurikulum Merdeka dan juga literasi numerasi, pendidikan di kabupaten bisa terbantu untuk terus berkembang ke arah yang lebih baik,” lanjutnya.

Bacaan Lainnya

Darwis melanjutkan bahwa para peserta didik di sekolah sasaran senang karena para mahasiswa Program Kampus Mengajar membawa suasana baru di kelas dan menerapkan metode belajar baru yang sehingga pembelajaran di kelas menjadi lebih menyenangkan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *