Selain memantau situasi keamanan, petugas juga berdialog dengan warga dan menyampaikan imbauan kamtibmas.
Masyarakat diingatkan untuk tetap waspada serta tidak ragu menghubungi Call Center 110 apabila membutuhkan bantuan kepolisian atau menemukan kejadian kriminal maupun kecelakaan lalu lintas.







