Apel Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Pilgub Serta Pilkada 2024

  • Whatsapp

LAMONGAN | DN – Kapolsek Sekaran, Iptu Ahmad Zunaidi S,IP, memimpin apel kesiapan pengamanan rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perolehan suara Pilkada 2024 di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Sekaran, di halaman Kantor Kecamatan Sekaran, yang lokasi menjadi pelaksanaan rapat pleno. (30/11/24)

Apel kesiapan ini diikuti oleh Anggota gabungan Polri dan TNI, Camat Sekaran,Ahmad Kurniawan S.stp.Msi. Bentar Ketua PPK, Izul Islami Ketua Panwascam, saksi tim 01, saksi tim 02, yang bertugas memastikan jalannya proses rekapitulasi berlangsung aman, tertib, dan sesuai jadwal.

Bacaan Lainnya

Apel Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Pilgub 2Dalam arahannya, Iptu Ahmad Zunaidi S,IP, menekankan pentingnya sinergi, profesionalisme, dan kewaspadaan selama menjabat, mengingat proses rekapitulasi merupakan tahap krusial dalam Pilkada.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *