Korut Uji Coba Lebih Banyak Lagi Rudal Jelajah, Kim Serukan Kesiapan Perang

  • Whatsapp
Sebuah stasiun televisi menayangkan berita mengenai peluncuran rudal Korea Utara di Stasiun Kereta Api Seoul di Seoul, Korea Selatan, Jumat, 2 Februari 2024. (Foto: AP)

( DN ) – Korea Utara pada Jumat (2/2) melakukan lagi tindakan provokatif dalam uji coba senjata dengan menembakkan rudal-rudal jelajah ke laut. Sementara itu pemimpin Korea Utara Kim Jong Un meminta militernya agar meningkatkan persiapan perang sewaktu ia mengunjungi sebuah galangan kapal.

Kepala Staf Gabungan Korea Selatan mengatakan militer AS dan Korea Selatan sedang menganalisis peluncuran oleh Korea Utara ke perairan baratnya. Disebutkan juga bahwa militer Korea Selatan mendeteksi banyak rudal tetapi tidak dengan segera memberikan rincian jumlah atau penilaian mengenai karakteristik peluncurannya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *