Berikan Rasa Damai, Polres Kediri Kota Amankan Ibadah Paskah di Sejumlah Gereja

  • Whatsapp

AKBP Bramastyo Priaji menuturkan, pengamanan dilakukan mengedepankan pendekatan humanis. Petugas gabungan siap memastikan rangkaian ibadah berjalan lancar.

“Paskah adalah momen suci. Kami ingin saudara-saudara kita merasakan ketenangan dan sukacita tanpa rasa khawatir. Kami jaga bukan hanya tempatnya, tapi juga hatinya,” tuturnya

Bacaan Lainnya

Selain itu, untuk gereja-gereja yang jauh di masing-masing kecamatan, pengamanan dilaksanakan langsung oleh personel yang ada di Polsek jajaran Polres Kediri Kota

“Para Kapolsek jajaran telah membagi personelnya untuk mengamankan setiap gereja di wilayahnya masing-masing. Mereka juga dibantu rekan-rekan dari TNI dan instansi terkait ,” pungkas AKBP Bramastyo Priaji.[Red/Yud]

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *