Bantuan Amerika Dibekukan, PBB Pangkas Dana untuk Pengungsi Rohingya di Indonesia

  • Whatsapp
Seorang pria Aceh membagikan makanan kepada pengungsi Rohingya di atas perahu yang terdampar di pantai di Peureulak, Aceh, 29 Januari 2025. (Foto: AP)

Ribuan orang Rohingya terjebak di Indonesia tanpa kepastian hukum, sementara banyak negara enggan menerima para pengungsi tersebut secara permanen.

DN – Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memangkas alokasi pendanaan bagi pengungsi Rohingya di Indonesia setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump membekukan bantuan asing, menurut surat yang diperoleh AFP dan keterangan sejumlah sumber dan pengungsi yang menerima informasi pemotongan itu.

Bacaan Lainnya

Etnis Rohingya, yang mayoritas Muslim, menghadapi penindasan brutal di Myanmar. Seti

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *