Polres Situbondo Bersihkan Fasum Terdampak Banjir Bandang di Desa Kalianget

  • Whatsapp

SITUBONDO | DN  – Menindaklanjuti arahan Kapolres Situbondo, AKBP Bayu Anuwar Sidiqie, S.H., S.I.K., M.Sc., personel Polres Situbondo Polda Jatim dan Polsek Jajaran langsung bergerak cepat membantu pemulihan pasca-banjir.

Salah satu kegiatan dilaksanakan personel gabungan Polres Situbondo Polda Jatim bersama Polsek Wilayah Barat turun langsung melaksanakan kerja bakti di Desa Kalianget, Sabtu (24/1/2026).

Bacaan Lainnya
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Banyuglugur AKP Teguh Santoso, membersihkan sisa-sisa material banjir yang menggenangi fasilitas umum (Fasum) terutama Masjid dan sarana prasarana publik lainnya.

Selain membersihkan fasilitas umum, personel Polri juga melakukan pengamanan di sekitar lokasi terdampak.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *