Dinas Kominfo Sidoarjo Tegaskan Komitmen Berintegritas dengan Penandatanganan Pakta Anti-KKN

  • Whatsapp

Dalam sambutannya, Noer Rochmawati menekankan pentingnya membangun budaya kerja yang bebas dari praktik KKN. “Ini adalah wujud nyata komitmen kami dalam mengukuhkan integritas, transparansi, dan tanggung jawab di lingkungan kerja,” ujar Noer Rochmawati. Ia juga menekankan bahwa langkah ini bukan sekadar formalitas, melainkan fondasi untuk membangun kepercayaan publik.

Pakta Integritas tersebut mencakup empat poin utama, di antaranya mencegah benturan kepentingan, menjaga dan memanfaatkan aset daerah dengan bertanggung jawab, menolak segala bentuk gratifikasi, serta mematuhi kewajiban pelaporan harta kekayaan sesuai regulasi.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *